Epistemologi Hermeneutika Kaitan Dan Implikasinya Terhadap Penafsiran Al-Qur’an

Abstract
Abstrak The interpretation of the Qur’an will never be completed, starting from the first time it came down to eart, it has used the results of the Qur’an until now. The method used in monitoring the Qur’an has also developed. The development of the method has implications for various results. Methods in certain periods may not be relevant to other periods, because the development of the world is so fast and requires the existence of new methods of understanding that are in accordance with the times. This study wants to offer hermeneutics as a method of using the Qur’an. Hermeneutics appears as an alternative method in understanding a text (al-Qur’an), the pattern of understanding it offer reveals Contextual methodological assumptions because it does not only pay attention to the content of the text, but also considers the existence of the context that surrounds the text, both psychological context. And social context. The results of this study reveal that the disclosure of the Qur’an by using the hermeneutic method of storage is more human and contextual. Keywords : Text, Understanding, Context, Hermeneutics. Abstrak Penafsiran terhadap al-Qur’an tidak akan pernah selesai, terhitung sejak pertama kali turunnya ke bumi sudah ribuan hasil penafsiran al-Qur’an hingga saat ini. Metode yang digunakan dalam menafsirkan al-Qur’an juga mengalami perkembangan. Perkembangan metode tersebut berimplikasi pada hasil penafsiran yang beragam. Metode pada periode tertentu bisa jadi tidak relevan dengan periode yang lain, dikarenakan perkembangan dunia yang begitu cepat dan mengharuskan adanya metode-metode pemahaman baru yang sesuai dengan zamannya. Penelitian ini ingin menawarkan hermeneutika sebagai metode penafsiran al-Qur’an. Hermeneutika muncul sebagai salah satu alternatif metode dalam memahami sebuah teks (al-Qur’an), Pola pemahaman yang ditawarkannya mengungkap asumsi-asumsi metodologis yang Kontekstual karena tidak hanya memperhatikan isi teks, tetapi juga mempertimbangkan keberadaan konteks yang melingkupi teks tersebut, baik konteks psikologis maupun konteks sosial. Hasil dari penelitian ini mengungkap bahwa penafsiran al-Qur’an dengan menggunakan metode hermenutik menghasilkan penafsiran yang lebih manusiawi dan kontekstual. Kata Kunci : Teks, Pemahaman, Konteks, Hermeneutika.